Cara Mengobati Bekas Jerawat Pada Kulit Secara Alami

Cara Mengobati Bekas Jerawat Pada Kulit Secara Alami - Hallo sahabat trick terbaru, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Mengobati Bekas Jerawat Pada Kulit Secara Alami, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Kesehatan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara Mengobati Bekas Jerawat Pada Kulit Secara Alami
link : Cara Mengobati Bekas Jerawat Pada Kulit Secara Alami

Baca juga


Cara Mengobati Bekas Jerawat Pada Kulit Secara Alami

Cara Mengobati Bekas Jerawat Pada Kulit Secara Alami
Cara Mengobati Bekas Jerawat Pada Kulit Secara Alami - Seringkali bekas jerawat akan meninggalkan bekas yang menghitam seperti flek. Kulit menghitam bekas jerawat ini pun kadang sulit untuk dihilangkan, Cara pengobatan jerawat dengan obat kimia sering yang menjadikan kulit tampak menghitam. Setelah kemarin saya share bagaimana cara mencegah timbulnya jerawat kali ini saya akan share tentang bagaimana cara menghilangkan atau menyamarkan noda hitam diwajah yang disebabkan bekas jerawat menggunakan ramuan herbal secara aman dan alami.

Mengobati Bekas jerawat dengan Lidah Buaya
Lidah buaya yang diperkaya vit E sangat berguna untuk mngencangkan, menghaluskan dan meremajakan kulit ini ternyata juga memiliki khasiat lain yaitu menyamarkan noda hitam di wajah yang diakibatkan oleh jerawat. Caranya buang kulit luar lidah buaya sehingga didapat daging daun yang lembut, haluskan menggunakan blender lalu oleskan pada bekas jerawat pada wajah, diamkan selama 15-30 menit hingga kering. Lalu cuci wajah menggunakan air hangat. lakukan secara teratur 2-3 minggu.

Mengobati Bekas Jerawat Ampas Teh
Ampas teh dipercaya dapat menghilangkan atau menyamarkan noda hitam di wajah akibat jerawat. Caranya adalah ampas teh oleskan pada wajah sekitar 15 menit pada wajah sehingga mengering. Lalu basuh wajah menggunakan air bersih. Pemakian teratur dapat menyamarkan noda pada wajah. Untuk sekedar saran saja, ampas teh hijau lebih efektif dalam menghilangkan noda hitam bekas jerawat.

Mengobati bekas jerawat dengan putih telur
Caranya adalah pisahkan kuning telur jadi yang digunakan adalah putihnya saja. Oleskan sebagai masker pada wajah, selain dapat menghilangkan noda hitam pada wajah cara ini dipercaya menghaluskan dan mengencangkan kulit. Untuk hasil maksimal lakukan secara rutin minimal 2 minggu.

Mengobati Bekas jErawat dengan jeruk nipis
Caranya adalah peras jeruk nipis dan ambil perasannya untuk mengoleskan pada wajah yang terdapat noda hitam bekas jerawat. Untuk pemakaian pertama kali mungkin akan terasa perih namun itu hal biasa, lakukan selama 15 menit atau sampai air perasan yang anda oleskan ke wajah mengering. Lakukan secara rutin untuk hasil yang maksimal.

Untuk hasil yang benar-benar nyata lakukan secara rutin cara-cara diatas. Cepat atau tidaknya tergantung dari beberapa faktor termasuk jenis kulit anda, luas atau lebar permukaan noda hitam bekas jerawat di wajah anda dan lain sebagainya. Mungkin anda tertarik juga untuk membaca artikel tentang menghilangkan kulit kehitaman pada ketiak dan selangkangan.




Demikianlah Artikel Cara Mengobati Bekas Jerawat Pada Kulit Secara Alami

Sekianlah artikel Cara Mengobati Bekas Jerawat Pada Kulit Secara Alami kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Mengobati Bekas Jerawat Pada Kulit Secara Alami dengan alamat link https://trickterbaruagar.blogspot.com/2014/07/cara-mengobati-bekas-jerawat-pada-kulit.html

0 Response to "Cara Mengobati Bekas Jerawat Pada Kulit Secara Alami"

Posting Komentar